Rabu, 22 Agustus 2012

KEMAHABAIKAN TUHAN


Suatu hal yang paling penting dan berharga dalam hidup kita adalah mengenal dan dekat dengan Tuhan.



Mungkin sebagian dari kita ingat Tuhan ketika sedang sedih, ada masalah, atau bahkan ketika kita sudah mendekati ajal.
Bahkan tak jarang pula kita menghujat Tuhan ketika kita sedang dirundung suatu masalah besar. padahal kata-kata atau pertanyaan itu malah bisa membuat kita semakin terpuruk dan sedih.

Tuhan tidak pernah pergi dari kita. Tuhan sangat deka, bahkan lebih dekat dari urat leher kita. namun berbagai perbuatan seperti; mencuri, sombong atau menyakiti hati orang lain sering menutup mata hati kita.

Tuhan Maha Mendengar. ketika kita mohon kekuatan, Tuhan memberi kita masalah untuk diselaikan agar membuat kita kuat.kita mohon kemakmuran, dan Tuhan memberi kita otak dan tenaga untuk bekerja.itulah kemaha baikan Tuhan, yang sering tidak kita mengerti.

Ia akan mengabulkan semua do'a hambanya baik yang terucap atau tidak. haya waktu pengabulannya berbeda.kita memang tidak mendapat apa yang kita inginkan tapi kita mendapat apa yang kita butuhkan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar